Jumat, 06 November 2015

Peran pemuda Islam



Pemuda Islam adalah harapan masa depan, ditangannyalah ada tongkat estafet dari perjuangan Rasulullah saw. 

Masa muda adalah masa terkuat jangan sampai kita menyia-nyiakan waktu untu memburu sesuatu yang tidak dibawa mati.

Ingat saudaraku . Pemuda Islam abad ini , waktu muda kita hanyalah sebentar saja. Masa muda kita tak akan terulang dua kali. berikut ada beberapa tips jadi pemuda Akhir zaman yang kuat.

1. Milikilah skill

SKILL sangat penting untuk kita bisa menjadi pemuda muslim yang kuat , mukmin yang tangguh

Ada dua skil yang harus dilmilik pemuda islam perta adalah skil ilmu dunia dan ilmu agama Islam tentunya. 

basic skil dunia yang harus kita milik adalah hard skill dan soft skill. Contoh ilmu sof skill, leadhersip. komunikasi, manajemen, dll contoh hard skill ilmu design grafis, komputer, menulis, berbicara, berorganisasi,  dan masih banyak lagi yang lainnya.

2.Milikilah Mentor yang tepat

Belajarlah dari yang terbaik dibidangnya, kalau mau belajar ilmu agama yang lurus pastikan sanad belajar temen-temen ada . Misal nih saya adalah murid dari ustadz Novan, ustadz saya belajar dari ust.Dwi condro Triono, kalau diturut-turut sampai ke syaikh Taqiyudin anabani dan insya Allah sampai ke Rasulullah saw . 

Penting sekali memilik seorang guru mentor untuk membina kita menjadi muslim tangguh yang punya pola pikir yang jernih , lurus, dan pola sikap yang tangguh dan akhirnya melahirka kepribadian Islam yang khas. 

Udah 2 dulu ya lang sung praktek insya Allah bermanfaat
Milikilah ilmu Skill dan milikilah mentor yang tepat 

#YukNgaji 

Jika bingung ingin mengkaji islam dari dasar kami insya Allah siap membantu mencarikan mentor untuk belajar MDI (Materi dasar islam ) dari pondasi hingga kerangka, dari akar hingga daunnya.

You Take Action make it happen n miracle happen 
You not take Aaction nothing happen 

#YUK Ngaji 

hubungi sekarang juga !
0857-4332-8396
PIN ; 5502-D3A8

Tidak ada komentar:

Posting Komentar